Berawai

Menggigil, terus menggigil.
Pesan-pesan itu terjawab muskil.
Dosa telah membuat hidup tandus
sejak kebenaran dipenetrasi dengan kasar.

Apakah ada daya
dalam kata 'percaya'?
Sebab tak percaya pun
kita tetap perlaya.

Comments

Popular Posts